Untuk memeriahkan pesta demokrasi lima tahunan yang akan dihelat pada 17 April 2019, ada pesta diskon spesial Pemilu 2019...
Untuk memeriahkan pesta demokrasi lima tahunan yang akan dihelat pada 17 April 2019, ada pesta diskon spesial Pemilu 2019 buat masyarakat yang menggunakan hak pilihnya
Di Pemilu 2019 ini, sederet gerai makanan sampai tempat wisata menawarkan promo dan diskon Pemilu bagi kamu yang bisa menunjukkan bekas tinta di jari.
Jadi, setelah nyoblos di Pemilu 2019, kamu bisa langsung serbu tempat-tempat mulai dari Dunkin Donuts, JCO sampai Taman Safari Indonesia Bogor buat dapetin promo dan diskon Pemilu.
Baca: lindungihakpilihmu.kpu.go.id, Cek DPT Pemilu 2019, Jadwal, Cara Coblos Kertas Suara Pilpres & Pileg
Baca: Kabar Buruk, Bowo Anggota DPR Ditangkap KPK Bawa Amplop Serangan Fajar Ngaku Disuruh Nusron Wahid
Beragam tawaran menarik di promo dan diskon Pemilu ini juga ramah di kantong.
Ada yang potongan harga alias special price, ada juga promo berupa gratisan.
Penasaran apa saja gerai makanan dan tempat wisata yang ngadain promo dan diskon Pemilu 17 April 2019 nanti?
Simak ulasan yang dirangkum berikut ini:
1. BreadTalk
Pecinta roti bisa langsung mlipir ke Breadtalk begitu selesai berpartisipasi di Pemilu 2019.
Tunjukkan jari ungu kamu, dan dapatkan Fire Floss, C's Floss, atau Rendang Floss untuk harga yang sangat terjangkau, Rp 7.500 saja!
2. J.Co
Read More
Tidak ada komentar